Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jawaban Tebak Kode Voucher Badai Shopee Minggu 23 Juli 2023

 

Jawaban Tebak Kode Voucher Badai Shopee Minggu 23 Juli 2023

Voucher ini hanya berlaku untuk pembelian produk dalam kategori fashion dan kecantikan.

Penggunaan kode voucher Badai Shopee pada hari Minggu, 23 Juli 2023 sangat mudah.

Cukup masukkan kode tersebut saat proses checkout, dan Anda akan mendapatkan potongan harga menarik untuk berbagai produk fashion dan kecantikan, mulai dari Rp 25 ribu, Rp 50 ribu, hingga Rp 100 ribu!

Namun, sebelum menggunakan kode voucher ini, ada sebuah teka-teki yang harus Anda pecahkan.

Shopee memberikan petunjuk berupa gambar-gambar seperti: gambar orang bermain gitar dan melipat kertas (origami).

Orang itu terlihat sedang memainkan musik Rock jika dilihat dari tangannya, jadi petunjuk pertama adalah "ROK".

Kemudian gambar kertas lipat, huruf A dicorety ganti I jadi jawaban gambar kedua "LIPIT".

Jika digabungkan akan membentuk kode "ROKLIPIT".

Sekadar info, rok lipit memiliki desain yang melipat-lipat di seluruh bagian dan memiliki karet di bagian pinggul agar dapat disesuaikan pada saat digunakan.

Manfaatkan segera kode voucher ini pada pukul 10:00 tepat besok, Minggu tanggal 23 Juli 2023.

Ingat, stok voucher mungkin terbatas, jadi segera manfaatkannya untuk mendapatkan diskon yang menguntungkan.

Selamat berbelanja dan semoga Anda beruntung mendapatkan penawaran terbaik!

Post a Comment for "Jawaban Tebak Kode Voucher Badai Shopee Minggu 23 Juli 2023"