Yuk Ikuti Lomba Event Jepang 'Yamato Damashii 14.5' di Tengah Pandemi!
Hao mina, apa kabar!
Semoga kalian tetap sehat di tengah pandemi Virus Corona ini ya.
Apakah kalian kangen dengan event Jejepangan?
Atau kangen dengan Lomba Cosplay maupun Coversing?
Himpunan Mahasiswa Bahasa Jepang STBA YAPARI-ABA BANDUNG membuat Mini Event yang dilakukan secara online.
Event ini adalah "Yamato Damashii 14.5" yang bertema City Pop.
Event ini diadakan tanggal 19 Agustus 2020 sampai 29 September 2020.
Lomba:
1 . Cover Dance
2 . Cover Song
3 . Shuuji
4 . Character Design
5 . Cosplay
Lomba ini bisa diikuti oleh pelajar, mahasiswa dan umum lho!
Untuk informasi lebih lanjut check di sosial media Yamato Damshii 14.5:
Instagram: yamatodamashii14.5
Facebook: ydamashii
Twitter: @damashii14_5