Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

7 Hasil Wawancara Oda Sensei, No. 4 Alasan One Piece Menerapkan Timeskip!

ANIMENYUS.COM - Halo minna-san!

Jumpa lagi dengan Animenyus yang bakalan kasih kamu fakta terpercaya seputar One Piece.

Baru-baru ini, sebuah wawancara dengan Oda-sensei diterbitkan di Yomiuri Shimbun (Surat kabar) di Jepang

Penasaran dengan isi suratnya? Berikut ini adalah sorotan dari wawancaranya:

1. Cerita One Piece sudah selesai sekitar 80%.

2. Setidaknya akan ada satu orang lagi yang akan bergabung dengan Kru Topi Jerami!

3. Oda sensei awalnya merencanakan untuk membentuk kru 10 orang dalam waktu 1,5 tahun.

4. Oda menerapkan timeskip, karena saat pre-timeskip Luffy terlalu lemah untuk melawan seorang Yonko.

5. Karakter favorit Oda adalah Ivankov dan Bon Clay.


6. Oda sensei memuji karakter Buggy, sementara Luffy adalah anak yang ideal.

7. Oda sensei berterima kasih kepada para penggemar wanita, tetapi target utamanya adalah pria muda.

Dia tidak sengaja memasukkan pesan apapun (inspirasional, politik, atau lainnya) di manga-nya.



Sumber: hypebeast.com
Admin Animenyus
Admin Animenyus Animenyus Media adalah situs yang membahas berita terbaru seputar anime dan Jepang.