10 Tipe Orang Saat Menonton Anime! Kamu Tipe yang Mana?
ANIMENYUS.COM - Tiap orang mau nonton atau saat nonton anime itu beda-beda pastinya.
Nah kali ini mimin akan membagikan 10 tipe orang saat atau mau menonton anime.
Mungkin kamu salah satu dari tipe di bawah ini?
Yuk lihat daftarnya!
1. Tipe Nonton Streaming
Tipe yang ini adalah tipe orang yang nonton anime tanpa hitung hitung kuota dan rela menghabiskan kuota dengan streaming anime tanpa mengunduh atau menyimpan ke drive atau android-nya. mungkin bisa jadi karna punya Wifi di rumah.
2. Tipe Menonton Yang Suka Rame-Rame/Ngajak Teman Buat Nonton
Nonton rame-rame ternyata juga lebih mengasikkan ketimbah nonton sendirian, apalagi nonton anime yang genre Action, dijamin seru.
3. Nonton Anime Hanya Bila Ditemani Cemilan
Maksudnya hanya bila ditemani cemilan saja itu adalah kalau mau nonton anime, tidak pernah mau play kalau belum ada cemilan. Ibaratkan No Game No Life
4. Nonton Ulang Anime Favorit Sebelum Ke Anime On Going
Yang satu ini agak ekstrim sih. Soalnya yang mimin maksud adalah orang orang yang belum bisa move on dari scane terbaik atau tersedih dari anime yang telah dia tonton full episode/movie. Apalagi nonton anime One Piece, Naruto, semuanya tetap asik walaupun sudah di tonton berkali-kali
5. Nonton Anime Hanya Mengincar Momen Lucunya atau Momen Mesumnya
Kalo yang ini mungkin banyak dari kalian yang suka mencari-cari momen mesumnya atau momen lucunya di setiap episode anime.
6. Nonton Anime Hanya Saat Malam Minggu
Kalo yang satu ini adalah tipe orang Jones :v, atau tipe orang yang dekat dengan faktor jomblo. Mungkin anime yang disaksikan adalah genre romance, drama, atau school friends.
7. Nonton Anime Sambil Bermain Game
Ternyata ada tipe orang yang sambil bermain game, pas loading, disela sela pause atau break match, ia juga ternyata sambil menonton anime.
8. Tipe Orang Yang Hanya Mau Nonton Kalau Seri atau Episodenya Sudah Full version
Tipe orang mungkin orang yang suka nonton maraton:v atau yang hanya mau menonton anime tanpa spoiler dan juga hanya mau nonton saat seri atau movie anime yang dia inginkan sudah benar benar full version dan full episode.
9. Nonton Anime Yang Membuat Baper Hingga Nangis
Tipe yang ini adalah kemungkinan orangnya menjadi susah untuk move on, terutama dari judul anime favorit yang membuat baper bahkan sampe nangis.
10. Streaming di TV Layar Lebar Resolusi HD
Yang terakhir kemungkinan tipe orang ini adalah anak Sultan punya wifi berkecepatan super tinggi dan menonton di malam hari agar tidak terganggu.
Itulah tadi beberapa tipe saat nonton atau mau nonton anime, menurut kalian gimana apakah ada dari kalian yang termasuk di daftar tadi, mohon maaf kalau ada kesalahan kata.
Baca Juga: Manga 'Bokutachi wa Benkyou ga Dekinai' Mendapatkan Serial Anime!
Sumber: NZED
Nah kali ini mimin akan membagikan 10 tipe orang saat atau mau menonton anime.
Mungkin kamu salah satu dari tipe di bawah ini?
Yuk lihat daftarnya!
1. Tipe Nonton Streaming
Tipe yang ini adalah tipe orang yang nonton anime tanpa hitung hitung kuota dan rela menghabiskan kuota dengan streaming anime tanpa mengunduh atau menyimpan ke drive atau android-nya. mungkin bisa jadi karna punya Wifi di rumah.
2. Tipe Menonton Yang Suka Rame-Rame/Ngajak Teman Buat Nonton
Nonton rame-rame ternyata juga lebih mengasikkan ketimbah nonton sendirian, apalagi nonton anime yang genre Action, dijamin seru.
3. Nonton Anime Hanya Bila Ditemani Cemilan
Maksudnya hanya bila ditemani cemilan saja itu adalah kalau mau nonton anime, tidak pernah mau play kalau belum ada cemilan. Ibaratkan No Game No Life
4. Nonton Ulang Anime Favorit Sebelum Ke Anime On Going
Yang satu ini agak ekstrim sih. Soalnya yang mimin maksud adalah orang orang yang belum bisa move on dari scane terbaik atau tersedih dari anime yang telah dia tonton full episode/movie. Apalagi nonton anime One Piece, Naruto, semuanya tetap asik walaupun sudah di tonton berkali-kali
5. Nonton Anime Hanya Mengincar Momen Lucunya atau Momen Mesumnya
Kalo yang ini mungkin banyak dari kalian yang suka mencari-cari momen mesumnya atau momen lucunya di setiap episode anime.
6. Nonton Anime Hanya Saat Malam Minggu
Kalo yang satu ini adalah tipe orang Jones :v, atau tipe orang yang dekat dengan faktor jomblo. Mungkin anime yang disaksikan adalah genre romance, drama, atau school friends.
7. Nonton Anime Sambil Bermain Game
Ternyata ada tipe orang yang sambil bermain game, pas loading, disela sela pause atau break match, ia juga ternyata sambil menonton anime.
8. Tipe Orang Yang Hanya Mau Nonton Kalau Seri atau Episodenya Sudah Full version
Tipe orang mungkin orang yang suka nonton maraton:v atau yang hanya mau menonton anime tanpa spoiler dan juga hanya mau nonton saat seri atau movie anime yang dia inginkan sudah benar benar full version dan full episode.
9. Nonton Anime Yang Membuat Baper Hingga Nangis
Tipe yang ini adalah kemungkinan orangnya menjadi susah untuk move on, terutama dari judul anime favorit yang membuat baper bahkan sampe nangis.
10. Streaming di TV Layar Lebar Resolusi HD
Yang terakhir kemungkinan tipe orang ini adalah anak Sultan punya wifi berkecepatan super tinggi dan menonton di malam hari agar tidak terganggu.
Itulah tadi beberapa tipe saat nonton atau mau nonton anime, menurut kalian gimana apakah ada dari kalian yang termasuk di daftar tadi, mohon maaf kalau ada kesalahan kata.
Baca Juga: Manga 'Bokutachi wa Benkyou ga Dekinai' Mendapatkan Serial Anime!
Sumber: NZED